Tahukah Anda Bawang putih sejak lama dikenal sebagai bahan alami yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Meskipun baunya yang kebanyakan orang tidak suka ternyata bawang putih memiliki banyak manfaat kesehatan. Hal ini juga yang menyebabkan banyak orang kurang suka mengkonsumsinya.
Bawang putih mengandung asam amino yang sehat dan konstituen allicin, turunan asam amino yang bermanfaat untuk kesehatan. bawang putih sendiri mengandung mineral zinc, germanium, selenium, zat besi dan magnesium, Vit A dan C serta senyawa sulfur yang bermanfaat untuk mengikat logam dan racun dihati untuk dikeluarkan.
Berikut ini manfaat Bawang putih untuk kesehatan.
1. Kesehatan Jantung
Ahli gizi dan diet percaya bawang putih dapat menurunkan kadar homosistein ( asam amino ) dalam darah yang tidak untuk kesehatan jantung. bawang putih juga dapat mengurangi penumpukan plak berbahaya pada dinding arteri.
2. Kesehatan Darah
- Penelitian menunjukan bahwa bawang putih dapat meningkat sirkulasi darah dengan meningkatkan kadar hidrogen sulfida dalam darah.
- Senyawa sulfur dalam bawang putih mengurangi zat lemak dalam darah, membantu untuk mengatur tekanan darah dan membantu dalam gejala hipertensi.
- Senyawa belerang dalam bawang putih, terutama ajoene dapat menghindari penggumpalan darah.
- Bawang putih sering digunakan sebagai pengencer darah untuk menigkatkan sirkulasi dan mencegah penggumpalan darah.
3. Sitem kekebalan tubuh
Bawang putih merangsang aktivitas sel darah putih yang dapat melawan infeksi dan penyakit. Bawang putih dapat meningkatkan kerja hati dalam melawan radikal bebas.
4. Gula Darah
Studi menunjukkan bahwa bawang putih memiliki kemampuan untuk menigkatkan kadar insulin dalam darah serta menstabilkan gula darah.
5. Antioksidan
Antioksidan dalam bawang putih melindungi sel dari radikal bebas dan menghambat pertumbuhan kanker.
6. Kolesterol
Bawang putih memiliki peranan penting dalam menurunkan kadar kolesterol dalam darah.
7. Sex
Bawang putih komom mampu menjaga kadar testoteron pada pria dan dapat meningkatkan libido pada pria dan wanita.
Disamping banyak manfaat dari bawang putih, perlu diperhatikan juga efek sampingnya. Bawang putih adalah pengencer darah alami dan menghambat pembekuan darah, jadi bagi emreka yang memiliki gangguan dengan darah, harus konsultasikan dahulu dengan dokter sebelum mngkonsumsi bawang putih.
Jika dalam penjelasan di atas ada yang sobat kurang mengerti, silahkan tulis di kolom komentar. Semoga bermanfaat terima kasih.
Related Post:
kesehatan
- Ciri atau Tanda Orang Hamil
- Kenapa Nyamuk Suka Terbang Di Dekat Telinga
- Obesitas 'picu kekurangan vitamin D'
- Alasan kenapa Dilarang Duduk di Ranjang Pasien Saat Menjenguk ke Rumah Sakit
- Ini Mitos & Fakta Seputar ASI yang Perlu Anda Tahu
- Cara Mencegah Kelebihan Lemak pada Perut
- Hindari 7 Aktivitas Ini Selama Kehamilan untuk Menjaga Kesehatan Bayi
- Cara Ini Mampu Cegah Infeksi Payudara pada Ibu Menyusui
- Penyebab Sinus dan Polip Akhirnya Terkuak
- Persalinan tak Terasa Sakit dengan Metode Ini
- Cukup Telan Kapsul Endoskopi untuk Lihat Saluran Pencernaan
- Perlukah Menghilangkan Bulu Pada Tubuh ?
- Benda WAJIB Untuk Hindari Penyakit
- Mengobati Sakit Mata Secara Alami dengan Daun Sirih
- Berbahaya Makan Di Depan Komputer
- Tips Agar Tidak Tergoda Merokok Lagi
- 9 Tips Mencegah Kanker Mulut
- Pria Lebih Tahan Sakit Daripada Wanita
- Tips Merawat Organ Intim Vagina Agar tetap Sehat
- Tips Merawat Kulit Pria Agar Tetap Awet Muda
- Tips diet untuk meningkatkan kualitas memori
- Tips Aman Menggunakan Obat Nyamuk Bakar
- Duduk Membungkuk Bisa Bikin Mood Jelek
- Tips Agar Deodoran Tahan Lama
- Alasan AC Buruk Bagi Kesehatan
Manfaat
- Jenis Vitamin B yang Kaya Manfaat
- Manfaat Daun Katuk
- Manfaat Buah Kiwi untuk kulit
- Manfaat Ginseng
- Manfaat Makanan Sehat
- Khasiat Jeruk Sunkist
- Manfaat Protein
- Khasiat Buah Naga Untuk ibu hamil
- Manfaat Minyak Ikan
- Macam Macam Vitamin
- Manfaat Vitamin A
- Manfaat Vitamin B
- Manfaat Vitamin D
- manfaat Vitamin E
- Manfaat Makanan Sehat
- Manfaat Protein
- Manfaat Hati Sapi
- Manfaat Kuning Telur
- Manfaat Air Putih
- Buah yang dapat menggugurkan kandungan
- Manfaat Strawberry untuk ibu hamil
- Manfaat Jambu Air untuk ibu hamil
- Manfaat Buah Labu
- Manfaat Gula Batu
0 komentar:
Post a Comment