Tahukah Anda ~ Kebanyakan jamaah berpikir udara panas akan menyebabkan kaki tidak nyaman saat berada di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi. Faktanya, kaki jamaah dapat menikmati hawa sejuk.
Kepala Peneliti Masjid Nabawi, Abdul Mohsin bin Hamid, mengatakan semua ubin, baik di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi berasal dari Yunani. Kualitas ubin yang digunakan tergolong kelas premium. Demikian pula dengan granit yang menutupi sebagian ruang masjid.
Selain itu, atap masjid dan dinding masjid ditutupi dengan marmer jenis Thasos. Konon, marmer jenis ini menimbulkan efek dingin meski dalam cuaca panas. "Setiap ruangan dalam Masjidl Haram dan Masjid Nabawi terasa sejuk meski cuaca begitu ekstrim," kata Abdul Wahid al-Hattab, Direktur Humas Masjid Nabawi.
Semua ubin itu mengarah menuju arah kiblat. Setiap ubinnya memiliki ukuran panjang 120 cm dan lebar 60 cm. "Untuk menjaga ketertiban shalat, setiap ubin diberikan penanda berupa garis," kata Abdul Mohsin seperti dikutip alarabiya.net, Kamis (9/8).
Jika dalam penjelasan di atas ada yang sobat kurang mengerti, silahkan tulis di kolom komentar. Semoga bermanfaat terima kasih.
Related Post:
islam
- Heboh, Lafaz Allah Muncul di Rumput Pasca Hujan Reda
- Asal Usul Penciptaan Manusia Pertama
- Subhanallah, Inilah Rahasia Penciptaan Kucing
- Tidak Menutup Kemungkinan,Sebelum Adam, Allah telah Menciptakan Manusia dan Alam Semesta Lainnya
- Kisah Masjid dengan 'Lubang Menuju Mekkah'
- Mungkinkah Iblis Akan Masuk Surga ?
- Kisah Dua Malaikat Yang Dihukum Allah SWT
- Subhanallah ,, Inilah Kisah Malaikat Pencatat Amal
- Ternyata Wanita Bukan Di Ciptakan Dari Tulang Rusuk ?
- Bukti Arkeologis Bencana Nuh 13.000 tahun yang silam
- Ketika Malaikat Jibril dan Malaikat Mikail Menangis
- 10 Permintaan Iblis Yang Dikabulkan Allah SWT
- Tubuh Kita adalah “Mesin” yang Menakjubkan, Subhaanalloh
- Berhaji Dan Berumrah Berulang Kali Pengabdi Setan
- Misteri Segitiga Bermuda Versi Islam
- Ilmuwan Berhasil Menemukan Letak Terompet Malaikat Isrofil
- Kisah Kepemimpinan Abu Bakar
- Lamanya Bepuasa Di Berbagai Daerah Di Dunia
- Siswi Muslim di Swiss Terkena Hukuman Dari Sekolahnya
- Ada Stadion Sepak Bola Australia Yang Memiliki Mushalla
- Memeluk Islam Setelah Membaca Surah Maryam
- Pesaing Indonesia Sebagai Kiblat Busana Muslim
- Inilah Al-Quran Tertua Yang ditemukan di Kota Yaman
- Dari Benci Berubah Menjadi Cinta Islam
0 komentar:
Post a Comment