
Usaha untuk menemukan teknologi yang pada awalnya dianggap luar biasa ini rupanya tidaklah mudah. Setidaknya ada Lima perusahaan besar yang bergabung dan kemudian bersama-sama menjalankan sebuah penelitian untuk menemukan teknologi nirkabel yang kini dikenal dengan Bluetooth. Kelima perusahaan itu adalah Nokia, Ericsson, IBM, Toshiba, dan Intel.
Mereka membuat kelompok kerja bersama yang diistilahkan sebagai special interest group. Usaha kelima perusahaan tersebut membuahkan hasil pada Juli 1999. Waktu itu mereka berhasil membuat dokumen spesifikasi bluetooth versi 1.0. Di tahun yang sama kemudian lahir dokumen spesifikasi Bluetooth versi 2.0. Mereka yang terlibat dalam penyusunan Bluetooth versi 2.0 ini tak hanya melibatkan kelima perusahaan tersebut.Selain mereka ada empat perusahaan lagi yang turut bergabung yakni Microsoft, Lucent Tehnologies, 3Com, serta Motorola.
Nama Bluetooth itu sendiri sebenarnya berasal dari nama raja Denmark yang berkuasa di akhir abad kesepuluh. Dia bernama Harald Blatand. Di wilayah Inggris, nama raja ini diucapkan Harald Blueetoth. Dengan kekuasaannya, dia bisa mendamaikan suku-suku di sebagian wilayah Eropa yang selalu berkonflik. Kemampuan ini mirip dengan kemampuan Bluetooth yang mampu menghubungkan berbagai perangkat yang berbeda. Kesamaan inilah yang kemudaian menjadikan nama bluetooth dijadikan sebagai nama temuan tersebut. Bluetooth adalah teknologi digunakan untuk menghubungkan beberapa peralatan tanpa menggunakan kabel.
Bluetooth memperbaiki penggunaan teknologi kabel yang cenderung menyulitkan. Dengan teknologi ini, komunikasi dan perpindahan data bisa dijalankan dalam jarak sampai 10 meter dengan kecepatan hingga 720 kilobites per second (kbps) per saluran. Dengan adanya Bluetooth, satu telepon seluler bisa berhubungan langsung dengan telepon seluler lain di dekatnya tanpa melalui jaringan BTS. Data atau pesan yang bisa dikirimkan maupun diterima melalui bluetooth ini mirip dengan pesan yang bisa disampaikan lewat GPRS, yakni pesan multi media. Tidak hanya untuk telepon seluler, Bluetooth juga digunakan perangkat komputer.
Lewat bluetooth perangkat yang berhubungan bisa saling berkirim gambar, suara, klip video, juga teks. Komunikasi menggunakan bleutooth ini tidak berbiaya. Tapi, komunikasi menggunakan bluetooth ini hanya bisa dilakukan dalam jarak yang sangat dekat. Sarana yang digunakan dalam komunikasi dengan Bluetooth ini adalah gelombang radio.
Jika dalam penjelasan di atas ada yang sobat kurang mengerti, silahkan tulis di kolom komentar. Semoga bermanfaat terima kasih.
Related Post:
serba unik
- Artis China Yang Membius Dunia
- Penjahat Usil Yang Suka Menggoda Polisi Lewat Facebook
- Batu Unik Yang Bisa Merokok Dari Dataran China
- Kakak-Adik Seksi Yang Menyesali Bentuk Tubuhnya
- Ibu Guru Ini Malah Bangga Dihamili Muridnya Yang Baru Berusia 13 Tahun
- Berpenduduk 3 Orang Dan Menjadi Negara Terkecil
- Foto-Foto Kecelakaan Pesawat Terbang
- Bangunan-Bangunan Dari Bahan Yang Unik
- Inilah 3 Pohon yang Paling Tua Dengan Bentuk Unik
- Manusia Boneka Di Dunia
- Extreme Penyelam Wanita Tradisional Jepang
- Misteri Pohon Lengkung Polandia
- Kisah Mike Marcum Membuat Mesin Waktu
- Beginilah kalo cewe gak bisa naik motor.
- Seni Membuat Wajah Dengan Pakaian
- Dunia Foto Burung Hantu Tersenyum
- Ulat Berwajah Tengkorak Indah Tapi Mengerikan
- Sekte Amerika Sembah Alien dan Bebas Telanjang
- Kumpulan 1001 Tebak-Tebakan Gokil Geje Banget
- Ilusi Lukisan Tubuh Wanita yang Mengagumkan
- Misteri Kutukan Wanita Majalah PlayBoy
- Ada Nenek-Nenek Berumur 1 Tahun Di China !
- Foto Atraksi roda gila Paling Gila di India
- 7 Benda Unik Mewah Termahal Saat Ini
- Gadis Cantik Ini Dibunuh Dipanggang dan Dimakan, Sadis!
pengetahuan
- Ciri atau Tanda Orang Hamil
- Beberapa Negara Termiskin Di Dunia
- Foto Proses Sperma Berkembang Menjadi Janin
- Kenapa Nyamuk Suka Terbang Di Dekat Telinga
- NASA Membenarkan Matahari Akan Terbit Dari Barat
- Seorang Arkeolog Menemukan Piramida Kuno Di Mesir Melalui Google Earth.
- Suriah Stonehenge Reruntuhan Misterius Di Gurun Berumur 10.000 Tahun
- Inilah Pengering Rambut Tertua Di Dunia Yang Diproduksi Pada Tahun 1890.
- Zona Waktu Indonesia Akan Disatukan
- Candi Misterius 1200AD Di Meksiko City Ditemukan 15 Tengkorak Anak-anak Dan Seekor Anjing.
- Ternyata Inilah Ujung Dari Tembok Besar China
- Misteri Mumi China
- Obesitas 'picu kekurangan vitamin D'
- Menarik, Google Earth Mendapat Saingan Terberat Dari China ?
- Swiss Mini Gun, Pistol Terkecil Di Dunia
- 7 Puncak Tertinggi Dunia Yang Menjadi Obsesi Pendaki
- [WARNNG] Masa Berlaku SIM Habis, Proses Seperti Buat Baru !
- Danau Ini Hanya Boleh Dipakai Mancing Sekali Setahun
- JARANG TERJADI! Artis Ibukota PEDULI Terhadap Penderita Kanker
- Inilah Alasan-alasan Mengapa Bung Karno Harus Disingkirkan
- Alasan kenapa Dilarang Duduk di Ranjang Pasien Saat Menjenguk ke Rumah Sakit
- Inilah Bentuk GUNUNG KRAKATAU 125 Tahun Silam
- Asteroid 2012 DA14 Bernilai Rp1.800 Triliun
- Mafia Dunia Pengatur Sepakbola
- Ini Mitos & Fakta Seputar ASI yang Perlu Anda Tahu
0 komentar:
Post a Comment