Sebuah kekuatan penghancur berskala kecil

Para ahli fisika Harvard menemukan bahwa sebuah tabung nano bervoltasi tinggi dapat menyebabkan atom-atom dingin berpilin ke dalam dengan akselerasi dramatis sebelum hancur dengan dahsyat - sebuah kekuatan penghancur berskala kecil yang mirip dengan daya tarik tak terelakkan lubang hitam pada materi di skala kosmik.
"Yang penting bagi para ilmuwan, ini adalah penggabungan pertama dari sains atom dingin dan skala nano, dan ini membuka pintu bagi generasi baru percobaan atom dingin dan perangkat berskala nano," kata peneliti Lene Hau Vestergaard kepada jurnal Physical Review Letters.
Hau dan rekan penulis Anne Goodsell, Trygve Ristroph, dan A. Jene Golovchenko melaserdinginkan awan satu juta atom rubidium menjadi bagian kecil satu derajat di atas nol mutlak. Para fisikawan kemudian meluncurkan awan atomik berukuran milimeter ini ke tabung nano karbon dan membebankan dengan ratusan volt.
Sebagian besar atom melewati kawat dengan benar, tapi yang datang dalam satu mikron tak dapat menghindar dan tertarik, mencapai kecepatan tinggi luar biasa ketika atom-atom itu berpilin ke dalam tabung nano. "Dari sebuah permulaan sekitar 5 meter per detik, atom-atom dingin mencapai kecepatan kasar 1.200 meter per detik atau 4.320 km/jam ketika mereka memutari tabung nano," kata Goodsell. "Sebagai bagian dari akselerasi luar biasa ini, temperatur yang berhubungan dengan energi kinetis atom meningkat dari 0,1 derajat Kelvin ke ribuan derajat Kelvin dalam waktu kurang dari satu mikrodetik."
Atom dalam percepatan itu kemudian berpisah menjadi satu elektron dan satu ion berotasi pararel di sekitar kawat nano, menyelesaikan setiap orbit hanya dalam beberapa milyar dari satu detik. Elektron itu pada akhirnya terhisap ke dalam tabung nano melalui penerowongan kuantum, menyebabkan teman ionnya tertembak ke luar - terpukul oleh beban tabung nano 300 volt - pada kecepatan berkisar 26 kilometer per detik (93.600 km/jam).
"Sains atom dingin dan skala nano masing-masing telah menyediakan sistem menyenangkan baru untuk penelitian dan aplikasi," kata Golovchenko yang merupakan Profesor Fisika di Harvard. "Ini merupakan realisasi eksperimental pertama suatu sistem gabungan atom dingin dan struktur nano. Sistem kami mempertunjukkan penyelidikan sensitif kedinamisan atom, elektron, dan ion pada skala nano."
Jika dalam penjelasan di atas ada yang sobat kurang mengerti, silahkan tulis di kolom komentar. Semoga postingan tentang Efek Lubang Hitam dengan Tabung Nano dapat bermanfaat terima kasih
sumber

Para ahli fisika Harvard menemukan bahwa sebuah tabung nano bervoltasi tinggi dapat menyebabkan atom-atom dingin berpilin ke dalam dengan akselerasi dramatis sebelum hancur dengan dahsyat - sebuah kekuatan penghancur berskala kecil yang mirip dengan daya tarik tak terelakkan lubang hitam pada materi di skala kosmik.
"Yang penting bagi para ilmuwan, ini adalah penggabungan pertama dari sains atom dingin dan skala nano, dan ini membuka pintu bagi generasi baru percobaan atom dingin dan perangkat berskala nano," kata peneliti Lene Hau Vestergaard kepada jurnal Physical Review Letters.
Hau dan rekan penulis Anne Goodsell, Trygve Ristroph, dan A. Jene Golovchenko melaserdinginkan awan satu juta atom rubidium menjadi bagian kecil satu derajat di atas nol mutlak. Para fisikawan kemudian meluncurkan awan atomik berukuran milimeter ini ke tabung nano karbon dan membebankan dengan ratusan volt.
Sebagian besar atom melewati kawat dengan benar, tapi yang datang dalam satu mikron tak dapat menghindar dan tertarik, mencapai kecepatan tinggi luar biasa ketika atom-atom itu berpilin ke dalam tabung nano. "Dari sebuah permulaan sekitar 5 meter per detik, atom-atom dingin mencapai kecepatan kasar 1.200 meter per detik atau 4.320 km/jam ketika mereka memutari tabung nano," kata Goodsell. "Sebagai bagian dari akselerasi luar biasa ini, temperatur yang berhubungan dengan energi kinetis atom meningkat dari 0,1 derajat Kelvin ke ribuan derajat Kelvin dalam waktu kurang dari satu mikrodetik."
Atom dalam percepatan itu kemudian berpisah menjadi satu elektron dan satu ion berotasi pararel di sekitar kawat nano, menyelesaikan setiap orbit hanya dalam beberapa milyar dari satu detik. Elektron itu pada akhirnya terhisap ke dalam tabung nano melalui penerowongan kuantum, menyebabkan teman ionnya tertembak ke luar - terpukul oleh beban tabung nano 300 volt - pada kecepatan berkisar 26 kilometer per detik (93.600 km/jam).
"Sains atom dingin dan skala nano masing-masing telah menyediakan sistem menyenangkan baru untuk penelitian dan aplikasi," kata Golovchenko yang merupakan Profesor Fisika di Harvard. "Ini merupakan realisasi eksperimental pertama suatu sistem gabungan atom dingin dan struktur nano. Sistem kami mempertunjukkan penyelidikan sensitif kedinamisan atom, elektron, dan ion pada skala nano."
Jika dalam penjelasan di atas ada yang sobat kurang mengerti, silahkan tulis di kolom komentar. Semoga postingan tentang Efek Lubang Hitam dengan Tabung Nano dapat bermanfaat terima kasih
sumber
Related Post:
science knowledge
- Kisah Panglima Burung Antara Mitos Dan Fakta
- 10 Istilah Seks Yang Bikin Kita Penasaran
- 10 Cara Presentasi yang Baik dan Benar
- Siap-siap! Rp 1.000 Jadi Rp 1 Segera Jadi Kenyataan
- Mungkinkah Perang Dunia Ke-3 Terjadi ?
- 10 Ciri si dia memang Pria yang Tepat
- 13 Kata Andalan Para Wanita
- Karakter Cowok Berdasarkan Zodiaknya
- Ditemukan Kota Hilang di Segitiga Bermuda?
- Keluarga Indonesia Lebih Bahagia Dibanding AS, Kenapa ?
- Rahasia Wanita Yang Bikin Pria Penasaran
- Rudal Iran Itu Bernama “Nabi Agung 7”
- Bagai Bumi dan Langit! Kisah Saudara Obama Yang Hidup Dalam Kemiskinan
- Inilah Ciri - Ciri Cowok Yang Sudah Tidak Perjaka
- Ciri - Ciri Cewek Yang Tidak Pernah Pacaran
- Ciri Ciri Fisik Gadis Masih Perawan
- Manusia Bukan Penduduk Asli di Bumi ?
- Pesan Untuk Para Penghuni Bumi dari Alien dan Extra Terrestrial
- Lebah Pemakan Keringat Dan Air Mata Manusia
- Sebuah Kawah Asteroid Menyimpan Berlian Trilyunan Karat Di Rusia
- Perbandingan Unik Korea Utara dan Korea Selatan
- Inilah Mengapa Ada 7 Hari Dalam Seminggu?
- Fakta Cadillac One, Mobil Dinas Presiden Obama
- Fakta Mengerikan Tentang Bumi
- Hal Sepele Yang Sering Terabaikan Saat Ber-Internet
teknologi
- Menarik, Google Earth Mendapat Saingan Terberat Dari China ?
- 10 Gadget Canggh Namun Aneh
- Trik Tersembunyi Mouse yang Jarang Diketahui
- Alasan AC Buruk Bagi Kesehatan
- Peralatan-peralatan Yang Harus Dimiliki Para Hacker
- Ini Alasan Tentara Larang Wartawan Memotret Pesawat Jatuh
- 5 Mobil SeHarga Rp 100 Jutaan
- 10 Cara Hack Akun Facebook Orang
- Mobil Ini Berbahan Bakar Udara
- India Bagi Hp Gratis Buat Rakyat Miskin
- Google Fiber Gak Secepat Yang Kita Kira
- Adiknya Mark Zuckerberg Bekerja Di Google
- Kulkas ini Hanya Terbuka Jika Kamu Tersenyum
- Inilah Kenapa Di Email Selalu Ada @
- Google Bikin Domain .Google Untuk Tantang .com
- Jam Ini Dibuat dari Batu Dan Abu gunung Berapi
- Mobil Otomatis Google Bisa Dipakai Orang Buta
- Teknologi Lantai Sentuh Untuk Rumah Masa Depan
- Developer Lokal Mau Buka Mata Microsoft
- Ada 60 Juta Percobaan Akses Porno Per Bulan
- Fakta Cadillac One, Mobil Dinas Presiden Obama
- Galaxy Terindah di Jagad Raya
- Fakta Tentang Dunia Hacker yang Mengagumkan
- Apple bohongi konsumen
- TVRI Siarkan Liga Italia
0 komentar:
Post a Comment